Umar Ahmad,SP,, “Ekonomi di Tiyuh Tubaba Harus Berkembang dan Maju

banner 728x90

Tubaba–(ZL),—Pemerintah daerah kabupaten Tubaba melalui Dinas pemberdayaan masyarakat dan Tiyuh (DPMT) beserta Penyelenggara tata kelola  badan usaha milik Tiyuh BUMT) menyelenggarakan kegiatan pelatihan mengaktivasi dan peningkatan perekonomian Tiyuh,Yang di adakan di Wisma Asri Tiyuh Tirta makmur selama 2 hari yang di jadwalkan hari juma’t Tanggal 6 Maret dan hari Saptu 7 Maret 2020(,Jumat,6/3/2020)

Umar Ahmad SP, selaku Bupati bupati kabupaten Tubaba menyampaikan”di harap kan agar semua BUMT dan.seluruh we Kepala Tiyuh dapat bersungguh-sungguh mengikuti Pelatihan ini guna pencapaian kemajuan Tiyuh, agar dapat selaras dengan program  Nawacita Presiden RI ,Membangun Indonesia dari pinggiran dengan memperkuat Daerah-daerah dan Desa dalam kerangka negara kesatuan Republik Indonesia,”Jelasnya.

Selanjutnya,Asiah SE, Kepala Bidang Perekonomian dan Teknologi Tiyuh, menerangkan  kegiatan  ini diselenggarakan untuk mengaktivasi dan meningkatkan Perekonomian Tiyuh agar usaha Tiyuh dapat berjalan dengan lancar yg selama ini, belum maksimal guna mengurangi Pengangguran.

Selain itu juga, Salim T.ry Arsitek Studio Rumah Intaran selaku pemberi materi,ketika di jumpai Awak Media menjelaskan, Kami bersama Bupati Umar Ahmad SP beserta Dinas PMT  memberikan ide untuk dapat mendatangkan Pemateri dari Provinsi Bali.

Pemateri yang kita datangkan adalah, N.Pastia Inggas dari IT Developer, Dr Ichsan dari Circular Economy Advisor, Ni Wayan Suryani IT Developer, dan Edi Susena ketua BUMT kab.Buleleng.
“Saya sendiri akan mendampingi mereka dalam memberikan materi selama pelatihan ini” pungkasnya.( MRW/SAN)

banner 1080x1080
close
Banner iklan disini